Web Developer – Web Developer Internship – Manual Tester – Partnership – Rekrutment Specialist – Android Developer – Ilustrator
Ringkasan
- Tingkat Pendidikan:
- SMA/SMK, D3, S1
- Gender:
- Pria/Wanita
- Status Kerja:
- Full Time, Magang
- Besaran Gaji:
- Kompetitif
- Lokasi Kerja:
- Kota Jogja, DIY
Deskripsi Pekerjaan
WEB DEVELOPER
- Menambah fitur di nutacloud.com
- Maintenance nutacloud.com
- Bug Fixing
- Mampu membawa nutacloud ke arah yang lebih baik
- Membuat standar code untuk backend
- Membuat dokumentasi code dengan rapi
WEB DEVELOPER INTERNSHIP
- Menambah fitur di nutacloud.com
- Maintenance nutacloud.com
- Bug Fixing
- Membuat dokumentasi code dengan rapi
MANUAL TESTER
- Membuat skenario testing (normal dan monkey test) dan mendokumentasikannya dengan rapi
- Melakukan testing manual pada aplikasi Nutapos
- Melaporkan adanya bug pada programer melalui Jira
- Membuat standar testing yang baik dan bisa dibaca oleh tim tester lainnya
- Memastikan produk bebas bug sebelum release ke market
PARTNERSHIP
- Mencari partner bisnis yang bisa menambah omset Nutapos maupun menambah engagement Nutapos
- Menyusun strategi kemitraan dan penjualan
- Membuat konten webinar atau konten apapun dengan partner yang bermanfaat untuk UKM
- Memproses kemitraan dari awal sampai akhir
- Membina mitra agar bisa mendapatkan benefit dari Nutapos
REKRUTMEN SPESIALIS
- Mencari dan mendapatkan tim sesuai kebutuhan perusahaan
- Membuat dan memasang lowongan kerja di berbagai media offline dan online
- Melakukan screening CV kandidat
- Melakukan interview kandidat
- Merekrut kandidat terbaik
ANDROID DEVELOPER
- Menambah fitur di Nutapos Apps
- Maintenance Nutapos Apps
- Bug Fixing
- Membuat standar code yang baik dan rapi
- Membuat dokumentasi code dengan rapi
ILUSTRATOR
- Membuat icon dan gambar ilustrasi untuk aplikasi Nutapos
- Memastikan icon dan gambar ilustrasi yang dibuat menjadi standar dan sesuai dengan segmen market nutapos
Syarat Pekerjaan
WEB DEVELOPER
- Lulusan SMK/D1/ Sarjana jurusan Teknologi informasi atau setara
- Menguasai bahasa PHP
- Menguasai HTML, CSS, Javascript, Framework codeigniter
- Menguasai database Mysql
- Mampu berkomunikasi dengan baik dan bekerjasama dengan tim dev lainnya
- Pengalaman minimal 1 tahun
- Memiliki kemampuan kuat di problem solving dan debuging
- Bersedia ditempatkan di Jogja
WEB DEVELOPER INTERNSHIP
- Lulusan SMK/ sarjana
- Menguasai bahasa PHP
- Menguasai HTML, CSS, Javascript, Framework codeigniter/ laravel (boleh pilih salah satu)
- Menguasai database Mysql
- Mampu berkomunikasi dengan baik dan bekerjasama dengan tim dev lainnya
- Freshgraduate boleh melamar
- Passion dalam web development
- Suka belajar dan mau terus belajar dalam web development
- Bersedia ditempatkan di Jogja
MANUAL TESTER
- Lulusan sarjana SMK, SMA, D1, D2, D3, S1
- Pengalaman di manual tester minimal 1 tahun
- Suka dengan teknologi aplikasi mobile
- Memiliki daya analisis yang kuat
- Kuat di angka namun tetap cakap berkomunikasi
- Teliti dan rapi dalam membuat dokumentasi
- Mengerti flowchart sistem
- Memiliki jiwa peduli yang tinggi
- Penempatan Yogyakarta
PARTNERSHIP
- Freshgraduate boleh melamar
- Memiliki daya analisis yang kuat
- Pandai menyusun strategi penjualan dan strategi partnership
- Bisa bekerja di dalam kantor dan Suka aktifitas di lapangan
- Jago pendekatan dengan orang
- Menyukai tantangan dan bekerja berdasarkan target
- Pengalaman minimal 1 tahun di marketing/ Event Organizer/ partnership
REKRUTMEN SPESIALIS
- Lulusan Sarjana jurusan psikologi, manajemen
- Pengalaman minimal 2 tahun di rekrumen karyawan
- Paham psikologi manusia dan bisa membaca karakter manusia
- Bekerja berdasarkan target
- Bersedia ditempatkan di Yogyakarta
ANDROID DEVELOPER
- Gelar sarjana dalam ilmu komputer atau pengalaman yang setara
- Pengalaman minimal 1 tahun di industri aplikasi mobile
- Menguasai bahasa jawa
- Menguasai Kotlin
- Menguasai Android Native
- Menguasai database SQLite
- Menguasai layout XML
- Mampu berkomunikasi dengan baik dan bekerjasama dengan tim dev lainnya
- Bersedia ditempatkan di Jogja
ILUSTRATOR
- Pria/ wanita usia maksimal 25 tahun
- Memiliki passion dalam dunia ilustrasi digital
- Memiliki jiwa seni dan kreatif
- Pengalaman di ilustrasi
Kirim cv dan portfolio ke alamat email yang terlampir.
Tuliskan posisi yang dilamar di subyek email
Kirim Lamaran
- Formulir:
- https://www.nutapos.com/lowongan-kerja
- Email:
- hrd@nutapos.com
Info Tambahan